by INBIO
Salam 24 jam! Salam sehat dari kami komisi kesehatan Ditlitka Komisi Kesehatan PPI Dunia.
Mungkin sobat semua pernah mendengar istilah Telehealth.
Ya, Anda benar! Telehealth atau layanan kesehatan jarak jauh itu merupakan penggunaan teknologi telekomunikasi untuk pasien dapat mengakses layanan kesehatan yang dibutuhkan tanpa terbatas oleh jarak dan waktu.
Melalui Telehealth, kita dapat berkomunikasi dengan dokter umum / dokter spesialis atau ahli kesehatan dibidangnya secara virtual, hanya membutuhkan ponsel atau gadget lain yang bisa terhubung koneksi internet untuk mendapatkan perawatan medis melalui Telehealth.
Menarik, bukan?
Selanjutnya, kita bisa memilih untuk konsultasi melalui chat, telepon, atau video call juga.
Yuk, teman-teman, silakan membantu isi survey untuk mudah memperhatikan kesehatan dan penyakitmu dengan cara klik link dibawah ini, ya.
https://bit.ly/surveytelehealth23
Lalu, tunggu kami launching program Telehealth untuk dapatkan penjelasan serta saran yang akurat terkait masalah kesehatan dan keluhan penyakitmu.
Respon cepat, jawaban akurat, privasi terjaga.
Salam Perhimpunan !
“Pelajar Indonesia Maju, Indonesia Jadi Bangsa Pemenang”
#PPIDunia #PPIDuniaBangsaPemenang
#PelajarIndonesiaMaju #Indonesia
——————————————
Website : https://ppi.id/
Facebook: PPIDUNIAOISAA Twitter : @OISAA
Instagram: @ppidunia
Linkedin : /ppidunia/
Youtube : PPI Dunia Channel
AUTHOR
© Generasi Peneliti. All Rights Reserved.